-->
Senin 13 01 2025
  • Jelajahi

    Copyright © 2025 Fakta Hukum
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Selamat IdulFitri 1445 H

    Iklan

    Iklan

    Lepas Personil BKO Brimob Riau setelah menyelesaikan pengawasan Tahapan PSU di Meranti

    Redaksi Fakta Hukum Nasional
    Jumat, 05 Juli 2024, Juli 05, 2024 WIB Last Updated 2024-07-04T23:48:00Z
    masukkan script iklan disini


    MERANTI _ Wakapolres Kompol Doddy Zulkarnain menghadiri pelepasan Personil BKO Brimob Polda Riau yang akan kembali ke Pekanbaru setelah menyelesaikan pengawasan di Desa tanjung Peranap pasca Pengamanan tahapan PSU di Kabupaten Kepulauan Meranti 

    banner 719x885

    Kegiatan berlangsung di Polsek Tebing Tinggi,Kabupaten Kepulauan Meranti pada hari Kamis, tanggal 4 Juli 2024

     

    Sekain Wakapolres Kepulauan Meranti Kompol Dodi Zulkarnain Hasibuan Tampak juga hadir di acara tersebut Kabag Ops Kompol Yudi Setiawan, AKP Kasat Samapta Timur Brata Yuda, AKP Kasat Lantas Basuki Yuniarto, AKP Kasat Resnarkoba Sahrudin Pangaribuan, Iptu Iskandar Nopianto, Iptu Rolly Irvan, Danton BKO Brimob Polda Riau Iptu Sunaryo, serta personil BKO Brimob Polda Riau dan Polsek Tebing Tinggi.

     

    Dalam rangkaian kegiatan, Apel Pagi dipimpin oleh Wakapolres Kepulauan Meranti Kompol Dodi Zulkarnain Hasibuan, S.E., M.H.,yang mewakili Kapolres Meranti AKBP Kurnia Setyawan.


     Kompol Dodi Zulkarnain " menyampaikan terima kasih kepada Personil BKO Brimob Polda Riau atas kerjasama dalam menjaga keamanan wilayah, terutama saat tahap Pleno di Kabupaten Kepulauan Meranti terkait kegiatan PSU di TPS 02 Desa Tj. Peranap Kecamatan Tebing Tinggi pasca Putusan Mahkamah Konstitusi untuk Pemilu 2024.

     

    Setelah acara, Personil BKO Brimob Polda Riau bergeser menuju Terminal Tanjung Harapan untuk berangkat menuju Pelabuhan Tanjung Buton menggunakan Speedboat Meranti Express.(Ardes/Rudi)

    Komentar

    Tampilkan

    Terkini